KECAMATAN KARANG BAHAGIA GELAR MUSREMBANG TAHUN ANGGARAN 2025TINGKAT KECAMATAN KARANG BAHAGIA.
Kabupaten Bekasi II SUARA CiKARANG.COM
Musyawarah Rencana Pembangunan ( Musrenbang ) Kecamatan Karang Bahagia tahun anggaran 2025 sukses di gelar, dengan
Semboyan ,” Peningkatan Pelayanan Publik perekonomian yang berdaya saing dan Infrastruktur pelayanan dasar inklusif dan berkelanjutan “, yang bertempat di gedung Aula seba guna Kecamatan Karang Bahagia Kabupaten Bekasi. Kamis 13/2/2025.
Hadir dalam Musyawarah Rencana Pembangunan ( Musrenbang ) Tingkat Kecamatan Karang Bahagia, PLT Camat Karang Bahagia Budi Hariyadi SE, Kapolsek Cikarang Utara yang diwakilkan , Danramil Cikarang Utara yang di wakilkan , BPD Se kecamatan Karang Bahagia, Kepala Desa Se kecamatan Karang Bahagia, Kepala UPT Pendidikan , Kepala UPT Kesehatan ,Karang Taruna , Petani, Ibu ibu PKK, para tokoh agama, tokoh masyarakat dan para tamu undangan yang hadir
Dalam sambutannya PLT Camat Karang Bahagia Kabupaten Bekasi Budi Hariyadi SE memaparkan beberapa yang di ajukan ke tingkat Kabupaten Bekasi dan di sampaikan pula kepada Bu Dewan Partai Keadilan Sejahtera (;PKS ) Dapil VI dari Komisi II , yang di ajukan terkait lapangan sepak Bola yang merupakan bahan aspirasi Dewan khususnya yang ada di Kecamatan Karang Bahagia ,” Paparnya.
Sambutan dari Dewan Kabupaten Bekasi praksi Partai keadilan Sejahtera ( PKS ) Dapil VI dari Komisi II yanhg meliputi di bidang Olah raga , Pariwisata, Petani dan pembangunan saya persilakan mengajukan apa yang bapak bapak serta ibu ibu yang di wewenang saya seperti di bidang Pembangunan gedung Sekolah , gedung Puskesmas ,lapangan olah raga dan pariwisata yang penting Bapak bapak dan ibu ibu mengajukan ke orang yang tepat yang bisa membantunya dan jangan sembarang pengajuan di lepas begitu aja mari sampaikan kepada kami sebagai perwakilan Rakyat khususnya di Davil VI Kabupaten Bekasi.,” ucapnya Dewan Partai Keadilan sejahtera ( PKS ).
Penulis : Asun Nirwanto.